Preview Prediksi Skor Bola dari Saka Keyword selain prediksi skor antara Real Madrid vs Getafe adalah Prediksi Skor Atalanta vs AC Milan 27 Januari 2013.Silahkan Simak data dan statistik berikut.
|
Serie A Italia |
Tiada Stephan El Shaarawy, Giampaolo Pazzini pun jadi. Kalimat tersebut setidaknya dapat mendeskripsikan dinamika lini depan AC Milan. Kala El Shaarawy puasa mencetak gol pada kancah Serie-A, Pazzini mengambilalih tugas sebagai pencetak gol utama I Rossoneri.
Besar kemungkinan, Stadion Atleti Azzurri d'Italia menjadi pentas lanjutan "Il Pazzo". Statistik dalam tujuh laga terakhir mendukung hal tersebut. Kesuburan Pazzini baru terhenti setelah mencetak gol pada dua partai beruntun. Dua golnya ke gawang Bologna pekan lalu pun terjadi setelah dirinya absen mencetak gol ke gawang Juventus. Dalam artian, masih ada peluang Pazzini pada laga ini.
Terlebih lagi, kekuatan pertahanan tuan ruma tereduksi seiring absennya Stefano Lucchini. Sang pengganti, Michele Canini pun belum teruji jam terbangnya. Dia baru melakoni dua laga Serie-A musim ini.
Atalanta sendiri memiliki jasa besar atas perkembangan karier Pazzini. Kontrak profesional penyerang berusia 27 tahun ini bermula di Bergamo. Namun, dia justru tanpa belas kasihan terhadap Atalanta. Enam gol dari 11 laga kontra tim biru hitam menjadi indikator kedurhakaan Pazzini
Head To Head Atalanta vs AC Milan :
16 Sep 2012 AC Milan 0 - Atalanta 1 ( Serie A Italia )
3 Mei 2012 AC Milan 2 - Atalanta 0 ( Serie A Italia )
8 Jan 2012 Atalanta 0 - AC Milan 2 ( Serie A Italia )
28 Feb 2010 AC Milan 3 - Atalanta 1 ( Serie A Italia )
4 Okt 2009 Atalanta 1 - AC Milan 1 ( Serie A Italia )
5 Pertandingan Terakhir
Atalanta
20 Jan 2013 Atalanta 1 - Cagliari 1 ( Serie A Italia )
13 Jan 2013 Lazio 2 - Atalanta 0 ( Serie A Italia )
6 Jan 2013 Chievo 1 - Atalanta 0 ( Serie A Italia )
22 Des 2012 Atalanta 1 - Udinese 1 ( Serie A Italia )
16 Des 2012 Juventus 3 - Atalanta 0 ( Serie A Italia )
AC Milan
20 Jan 2013 AC Milan 2 - Bologna 1 ( Serie A Italia )
14 Jan 2013 Sampdoria 0 - AC Milan 0 ( Serie A Italia )
10 Jan 2013 Juventus 2 - AC Milan 1 ( Coppa Italia )
6 Jan 2013 AC Milan 2 - Siena 1 ( Serie A Italia )
23 Des 2012 AS Roma 4 - AC Milan 2 ( Serie A Italia )
Prediksi Susunan Pemain Inti Atalanta vs AC Milan :
Atalanta ( 4-3-2-1 ) : Andrea Consigli, ( Kiper ) , Stefano Lucchini ( Bek ) , Thomas Manfredini ( Bek ), Gianpaolo Bellini ( Bek ), Federico Peluso ( Bek ), E. Schelotto ( Gelandang ), Giacomo Bonaventura ( Gelandang ) , Maximiliano Moralez ( Gelandang ), Luca Cigarini ( Gelandang ), Davide Biondini ( Gelandang ), Germán Denis ( Striker ).
AC Milan ( 4-4-2 ) : Christian Abbiati, ( Kiper ) , Luca Antonini ( Bek ) , Francesco Acerbi ( Bek ), Daniele Bonera ( Bek ), Ignazio Abate ( Bek ), Kevin-Prince Boateng ( Gelandang ), Riccardo Montolivo ( Gelandang ) , Massimo Ambrosini ( Gelandang ), Antonio Nocerino ( Gelandang ), Giampaolo Pazzini ( Striker ), Stephan El Shaarawy ( Striker ).
Prediksi skor kedua tim untuk pertandingan kali ini adalah Atalanta 1 - 2 AC Milan
Prediksi Skor Bola Atalanta vs AC Milan Serie A Italia. Info Pertandingan ini akan berlangsung Minggu 27 Januari 2013, Pukul 21.00 WIB. Dan Siarkan Langsung Oleh TVRI - Stadio Atleti Azzurri d'Italia — ( Bergamo ).
Like Facebook dan Twitter di bawah ini
Prediksi Atalanta vs AC Milan 27 Januari 2013
9 Out Of 10 Based On 10 Ratings. 9 User Reviews.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori
liga italia /
prediksi bola
dengan judul
Prediksi Atalanta vs AC Milan 27 Januari 2013. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL
https://saka-keyword.blogspot.com/2013/01/prediksi-atalanta-vs-ac-milan-27.html. Terima kasih!